Pos Ronda
“Sudah aku bilang kalau aku bukan maling.”
“Ma..maafkan kami, Ahmad. Tap..tapi, kenapa kau keluar rumah malam-malam begini?”
“Ceritanya panjang. Sudahlah, aku mau pulang,”kata Ahmad menahan sakitnya.
“Ah, bodoh sekali kita, sudah hamper membunuh sobat sendiri. Huff, ini adalah pelajaran untk kita agar besok lebih berhati-hati lagi dan menyelesaikan masalah tanpa emosi,”kata seorang pemuda.
“Sudahlah, kita kembali meronda saja,”kata seorang pemuda.
Akhirnya, warga kembali ke rumah masing-masing dan yang bertugas ronda, kembali ke pos ronda.
0 Comments:
Post a Comment
Subscribe to Post Comments [Atom]
<< Home